Senin, 05 November 2012

Manusia Dan Cinta Kasih



ILMU BUDAYA DASAR
MANUSIA DAN CINTA KASIH
                                                                  


logo_gunadarma1


Nama : Della Saputri
Kelas : 1EA04
NPM : 11212814





Manusia dan Cinta Kasih kaitanya

A.  PENGERTIAN CINTA KASIH
 Cinta adalah  rasa sangat suka atau sayang ataupun rasa sangat kasih atau sangat tertarik hatinya. Sedangkan kata kasih, artinya perasaan sayang atau cinta atau sangat menaruh belas kasihan. Dengan demikian cinta kasih dapat diartikan sebagai perasaan suka (sayang) kepada seseorang yang disertai dengan menaruh belas kasihan. Terdapat perbedaan antara cinta dan kasih, cinta lebih mengandung pengertian tentang rasa yang mendalam sedangkan kasih merupakan pengungkapan untuk mengeluarkan rasa, mengarah kepada yang dicintai.
Cinta sama sekali bukan nafsu. Perbedaan antara cinta dengan nafsu adalah sebagai berikut :
  1. Cinta bersifat manusiawi
  2. Cinta bersifat rohaniah sedangkan nafsu bersifat jasmaniah
  3. Cinta menunjukkan perilaku member, sedangkan nafsu cenderung menuntut
Cinta juga selalu menyatakan unsur – unsur dasar tertentu, yaitu :
  1. Pengasuhan, contohnya cinta seorang ibu kepada anaknya
  2. Tanggung jawab, adalah tindakan yang benar – benar berdasarkan atas  suka rela
  3. Perhatian, merupakan suatu perbuatan yang bertujuan untuk mengembangkan pribadi orang lain agar mau membuka dirinya
  4. Pengenalan, merupakan keinginan untuk mengetahui rahasia manusia 

B.  KASIH SAYANG
 Erich Fromm dalam bukunya “Semi Mencintai” mengemukakan tentang adanya macam – macam cinta, yaitu :
  1. Cinta Persaudaraan, diwujudkan manusia dalam tingkah atau perbuatannya. Cinta Persaudaraan tidak mengenal adanya batas – batas manusia berdasarkan SARA.
  2. Cinta Keibuan, kasih sayang yang bersumber pada cinta seorang ibu terhadap anaknya
  3. Cinta Diri Sendiri, yaitu bersumber dari diri sendiri. Cinta diri sendiri bernilai positif jika mengandung makna bahwa seseorang dapat mengurus dirinya dalam kebutuhan jasmani dan rohani.
  4. Cinta terhadap ALLAH
5.      Cinta Menurut Ajaran Agama
6.    Ada yang berpendapat bahwa cinta dapat dikaitakan dengan mudah tanpa memandang agama. Tetapi dalam hidup manusia masih mendambakan tegaknya cinta dalam kehidupan.
7.    -          Cinta diri
8.    Cinta diri erat kaitanya dengan dorongan menjaga diri. Manusia senang untuk terus mengembangkan potensi dirinya. Ia mencintai segala sesuatu yang baik untuknya, dan sebaaliknya ia membenci sesuatu yang tidak baik untuknya. Diantara gejala cinta kepada dirinya sendiri adalah cinta kepada harta, yang memudahkan dirinya untuk mencapi semua kesenangan hidup.
9.    -          Cinta kepada sesama manusia
10. Agar manusia hidup dengan damai dan serasi ia tidak boleh membatasi diri sendiri dan egoismnya. Hendaknya kita menyeimbangkan cintanya itu dengan cinta kasih terhadap sesamanya.
11.  -          Cinta kebapakaan
12. Menurut para ahli dorongan kebapakaan bukanlah dorongan fisiologis seperti halnya dorongan keibuan, melainkan dorongan psikis. Dorongan ini Nampak jelas karena ini merupakan sumber kesenangan dan kegembiraan.
13. -          Cinta kepada Allah
14. Puncak cinta yang paling tinggi adalah cinta kepada Allah. Cinta yang kuat dan iklas akan membuat dorongan menuju kecintaan terhadap kehidupan lainya.
15. -          Cinta kepada Rasul
16. Cinta kepada Rasul adalah cinta kedua setelah cinta kepada Allah. Ini karena Rasul merupakan ideal sempurna bagi manusia  baik dalam tingkah laku, moral dan sifat luhurnya.




Sumber : http://thetonkchiefiet.blogspot.com/2012/06/manusia-dan-cinta-kasih.html

1 komentar:

  1. sesama anak gundar ...
    mampir juga yah ke blog sederhana saya ...

    http://indahnya---berbagi.blogspot.com/

    BalasHapus